Harga dan Spesifikasi Lengkap Motor AEROX 155, Cuma 31 Jutaan Sudah Bisa Bawa Pulang Motor ini!

Ilustrasi gambar: Harga dan Spesifikasi Lengkap Motor AEROX 155 / Instagram @_201cinema

SUPERONELIGA
- Yamaha Indonesia telah mengeluarkan berbagai macam produk kendaraan terbarunya yang sudah dibekali dengan teknologi canggih.


Dan salah satunya yang akan kami bahasa pada artikel ini mengenai harga dan sekaligus spesifikasi apa saja yang ada di motor Yamaha Aerox 155 cc.


Pertama kita akan membahasa tentang teknologi mesin yang ada pada Yamaha Aerox. Kendaraan motor Yamaha ini telah dibenamkan kapasitas mesin bertenaga 155 cc.

Baca juga : Biodata David da Silva, Pemain Penyerang Persib Bandung 2024

Mesin yang ada pada motor Aerox ini sudah menggunakan tipe mesin Liquid Coled 4-stroke, SOCH dengan daya maksimal 11.3 kw/8000 Rpm dan torsi maksimal 13.9 Nm/6500 Rpm.


Untuk rangka motor ini tipe Underbone, kemudian suspensi belakangnya Unit Swing dan untuk sistem pengereman rem depan menggunakan Disc dan rem belakang Drum.


Motor Yamaha Aerox 155 cc ini mempunyai ukuran dimensi 1980mm X 700mm X 1150mm dengan jarak sumbu roda 1350 mm dan jarak terendah ke tanah 143 mm.

Baca juga : Klasemen Sementara BRI Liga 1 Indonesia Musim 2024-2025 Pekan Ketiga, PSM Makassar Nyaman Di Puncak Klasemen

Berat isi yang dimiliki Aerox 155 cc 125 kg (ABS Version), 122 Kg (Standard Version) dan dengan kapasitas tangki bensin 5.5 L.


Untuk sistem pengapian sudah menggunakan TCI dan daya batterai YTZ7V (ABS Version), NTZ6V (Standard Version) dengan tipe busi NGK/CPR8EA-9.


Harga dan Spesifikasi Motor AEROX 155, Cuma 31 Jutaan Sudah Bisa Bawa Pulang Motor ini!

Baca juga : Resep Pangsit Kriuk BonCabe Nori ala @dapurkobe, Kreasi Camilan Kulit Pangsit Dengan Cita Rasa Gurih

Mesin

  • Jumlah/Posisi Silinder: Single Cylinder
  • Kapasitas Mesin: 155cc
  • Diameter x Langkah: 58,0 mm x 58.7 mm
  • Perbandingan Kompresi: 11.6 : 1
  • Daya Maksimum: 11.3 kW / 8000 rpm
  • Torsi Maksimum: 13.9Nm / 6500rpm
  • Sistem Starter: Electric Starter
  • Sistem Pelumasan: Basah
  • Kapasitas Oli Mesin: Total – 1,00 L ; Berkala 0,90 L
  • Sistem Bahan Bakar: FI (Fuel Injection)
  • Tipe Kopling: Kering, Centrifugal Automatic
  • Tipe Transmisi: V-belt Automatic
  • Tipe Mesin: Liquid cooled 4-stroke, SOHC

Baca juga : Biodata Beckham Putra, Pemain Gelandang Serang Persib Bandung 2024

Rangka

  • Rem Depan: Disc
  • Ban Belakang: 140/70-14M/C 62P
  • Rem Belakang: Drum
  • Tipe Rangka: Underbone
  • Suspensi Depan: Teleskopik
  • Suspensi Belakang: Unit Swing
  • Ban Depan: 110/80-14M/C 53P


Dimensi

  • P x L x T: 1980mm X 700mm X 1150mm
  • Jarak sumbu roda: 1350 mm
  • Jarak terendah ke tanah: 143 mm
  • Tinggi tempat duduk: 790 mm
  • Berat isi: 125 kg (ABS Version), 122 Kg (Standard Version)
  • Kapasitas tangki bensin: 5.5 L

Baca juga : Harga dan Spesifikasi Lengkap Uwinfly T3, Desainnya Mirip Dengan Vespa

Kelistrikan

  • Sistem pengapian: TCI
  • Battery: YTZ7V (ABS Version), NTZ6V (Standard Version)
  • Tipe Busi: NGK/CPR8EA-9


Harga

  • Yamaha Aerox 155 Rp.31.660.000


Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***


Sumber : yamaha-motor.co.id

Posting Komentar

Jangan lupa beri komentar positif untuk artikel ini

Lebih baru Lebih lama