Profil Lengkap Deniz Undav, Pemain Penyerang atau Striker Timnas Jerman

Profil Lengkap Deniz Undav, Pemain Penyerang atau Striker Timnas Jerman / Instagram @denizundavfans

SUPERONELIGA.COM
- Deniz Undav adalah sosok pria yang berkelahiran di Varel, Jerman, tepatnya ia lahir pada tanggal 19 Juli 1996.


Deniz Undav sendiri dikenal oleh publik sebagai atlet sepak bola profesional berkebangsaan Jerman yang bermain untuk Brighton & Hove Albion dan juga timnas Jerman.


Deniz mengawali karir profesionalnya bergabung dengan TSV Havelse an bertahan selama 2015-2017, kemudian pindah ke Eintracht Braunschweig II selama musim 2017-2018.

Baca juga : Profil Lengkap Maximilian Beier, Pemain Penyerang atau Striker Timner Jerman

Dua musim berikutnya, Deniz Undav dikontrak bersama SV Meppen (2018-2020) dan sudah bermain sebanyak 69 kali dengan torehan 23 gol.


Kemudian dua musim selanjutnya ia pindah dan bergabung dengan Union SG. Setelah habis kontrak, ditahun 2022 ia resmi menandatangani kontrak bersama Brighton.


Namun, saat ini ia dipinjamkan ke tim VfB Stuttgart selama satu musim saja, dan tercatat sudah 30 kali tampil dengan torehan 18 gol.

Baca juga : PREDIKSI SKOR SWISS VS ITALIA: Jadwal, Babak 16 Besar, Piala Eropa, Euro 2024, Susunan Pemain, H2H dan Link Live Streaming

Pada bulan Maret 2024, ia dipanggil untuk bergabung bersama timnas Jerman di pertandingan persahabatan melawan timnas Prancis dan juga Belanda.


Ia melakukan deebutnya saat melawan Prancis dengan kemenangan skor 2-0 usai menggantikan rekannya Kai Haverts di menit ke-80.


Dan pada bulan Juni tahun 2024 ini, ia kembali dipanggil untuk bergabung ke skuad utama Jerman untuk berlaga di turnamen UEFA Euro 2024.

Baca juga : Profil dan Biodata Lengkap Siti Badriah, Penyanyi Dangdut Lagu "Lagi Syantik"

Profil dan Biodata Deniz Undav

  • Nama Lengkap/Asli : Deniz Undav
  • Nama Lain : Deniz
  • Tanggal Lahir : 19 Juli 1996
  • Tempat Lahir : Varel, Jerman
  • Kebangsaan : Jerman
  • Profesi : Atlet sepak bola
  • Agama : Kristen
  • Almamater : -
  • Tinggi Badan : 180 cm
  • Berat Badan : 86 kg
  • Posisi : Striker / penyerang
  • Nomor Punggung : 26 (klub) 26 (timnas)
  • Klub Saat Ini : VfB Stuttgart (pinjaman dari Brighton & Hove Albion)
  • Bergabung : 2 Agustus 2023
  • Kontrak Berakhir : 30 Juni 2024
  • Orang Tua : -
  • Suami/Istri : -
  • Anak : -
  • Instagram : @
  • Tahun Aktif : 2015 - sekarang

Baca juga : Resep Coffe Bun ala @liuin85, Kue Mahal ala Restoran Mewah

Karir Junior

  • TSV Ahim (2002-2006)
  • Werder Bremen (2007-2012)
  • SC Weyhe (2012-2014)
  • TSV Havelse (2014-2015)


Karir Senior

  • TSV Havelse (2015-2017)
  • Eintracht Braunschweig II (2017-2018)
  • SV Meppen (2018-2020)
  • Royale Union Saint-Gilloise (2020-2022)
  • Brighton & Hove Albion (2022-)
  • Union SG (2022) pinjaman
  • VfB Stuttgart (2023-2024) pinjaman

Baca juga : PREDIKSI SKOR JERMAN VS DENMARK: Jadwal, Piala Eropa, Susunan Pemain, H2H, Statistik dan Live Streaming

Karir Internasional

  • Timnas Jerman (2024-)


Prestasi

  • Divisi pertama Belgia B 2020-2021 (Royale Union Saint-Gilloise)


Individual

  • Pencetak gol terbanyak di Liga Pro Belgia : 2021–22
  • Pesepakbola Profesional Belgia Terbaik : 2021–22
  • Pemain Terbaik Bundesliga: November 2023, Januari 2024
  • VDV Bundesliga Pendatang Baru Musim: 2023–24

Baca juga : Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Round 3, Timnas Indonesia Masuk Dalam Grup C

Sumber : wikipedia.org


Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***

Posting Komentar

Jangan lupa beri komentar positif untuk artikel ini

Lebih baru Lebih lama