Resep Ropang Isi Apel ala @dapurkobe, Kreasi Roti Panggang Paling Mudah nan Praktis

Resep Ropang Isi Apel / Instagram @dapurkobe

SUPERONELIGA
- Nah, untuk resep kuliner ini sangat tepat dijadikan sebagai menu sarapan pagi yang enak dan istimewa dirumah.


Ropang Isi Apel adalah kuliner makanan yang dibuat dari beberapa bahan bernutrisi dan bergizi sehingga cocok untuk disantap bagi siapa saja.


Apalagi bila kalian memiliki anak yang susah makan dipagi hari atau siang hari atau juga dimalam hari, resep makanan ini boleh dicoba dirumah.

Baca juga : Profil dan Biodata Lengkap Jirayut, Artis Penyanyi Dangdut Super Enerjik asal Thailand

Sebetulnya makanan ini akan lebih nikmat lagi disantap ketika dipagi hari dengan ditemani segelas atau secangkir kopi, makin nikmat.


Tampilannya sangat mewah dan menggugah selera makan siapa saja, dan untuk rasanya sudah pasti jangan ditanya lagi karena begitu nikmat ketika disantap.


Yuk kita sama-sama cobain resep Ropang isi Apel kreasi @dapurkobe ini! Simak apa saja bahan-bahan serta cara membuatnya menjadi hidangan yang istimewa.

Baca juga : Harga dan Spesifikasi Lengkap Motor Listrik Selis Neo Scootic, Desain Mewah Nyaman Dipakai

Resep Ropang Isi Apel, Kreasi Roti Panggang Paling Mudah nan Praktis


Bahan-Bahan: 2 porsi/35 menit

  • 100 ml susu plain
  • 2 sdm gula pasir
  • 1 bks Kobe Tepung Pisang Goreng Crispy
  • 1 butir telur
  • 1 sdm mentega cair
  • 3 lbr roti tawar gandum
  • 1 buah apel, potong tipis-tipis
  • 50 gr kismis
  • 1/2 sdt kayu manis bubuk

Baca juga : Profil Lengkap Lisandro Martinez, Pemain Bek Tengah Timnas Argentina

Cara Membuat Ropang Isi Apel

1. Campurkan bahan susu, gula an 4 sdm Kobe Tepung Pisang Goreng Crispy, kemudian masukkan telur bersama mentega cair, lalu aduk rata sampai larut, sisihkan.


2. Celupkan roti tawar gandum kedalam adonan, kemudian angkat da taruh diatas loyang yang sudah diolesi dengan mentega.


3. Taruh isian apel, kismis dan juga taburi kayu manis bubuk diatasnya, kemudian tutup kembali dengan roti yang sudah dicelupkan kedalam adonan.

Baca juga : Resep Mie BonCabe Gulung Pangsit ala @dapurkobe, Menu Makan Siang yang Nikmat dan Istimewa

4. Tuangkan sisa adonan diatas roti, lalu panggang dengan suhu 150 c selama kurang lebih 25 menit, kemudian angkat dan sajikan.


Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***


Sumber : Instagram @dapurkobe

Posting Komentar

Jangan lupa beri komentar positif untuk artikel ini

Lebih baru Lebih lama