Biodata Geril Kapoh, Penjaga Gawang Persik Kediri 2024

Biodata Geril Kapoh, Penjaga Gawang Persik Kediri 2024 / Instagram @gerilkapoh

SUPERONELIGA
- Geril Kapoh lahir pada tanggal 31 Desember 2001, tepatnya di daerah Tomohon. Ia adalah seorang atlet profesional sepak bola berkebangsaan Indonesia.


Saat ini Geril sendiri merupakan pemain profesional yang berkarir di Liga 1 Indonesia bergabung dengan Persik Kediri sebagai penjaga gawang cadangan.


Garil mengawali karir profesionalnya dengan Sulut United dengan durasi kontrak selama empat musim sejak tanggal 21 Januari 2020.

Baca juga : 2 Tips Ampuh Merawat Wajah Agar Tampak Glowing Bagi Kulit Sensitif

Namun, pada tanggal 16 September 2021 Geril dipinjamkan ke Belitong FC. Dan di musim berikutnya ia kembali dipinjamkan ke klub lain yakni Persik Kediri sebelum akhirnya resmi dikontrak oleh Persik.


Nah, itulah ulasan singkat terkait dengan perjalanan karir dari pesepakbola profesional bernama Geril Kapoh atau Rafly Gabriel Hosea Kapoh ini, semoga bermanfaat informasi yang disampaikan.


Profil dan Biodata Geril Kapoh

  • Nama Lengkap/Asli : Rafly Gabriel Hosea Kapoh
  • Nama Lain : Geril Kapoh
  • Tanggal Lahir : 31 Desember 2001
  • Tempat Lahir : Tomohon, Indonesia
  • Kebangsaan : Indonesia
  • Profesi : Atlet sepak bola
  • Agama : -
  • Almamater : -
  • Tinggi Badan : 183 cm
  • Berat Badan : 70 kg
  • Posisi : Penjaga gawang / kiper
  • Nomor Punggung : 47 (klub) - (timnas)
  • Klub Saat Ini : Persik Kediri
  • Bergabung : 10 Juli 2024
  • Kontrak Berakhir : -
  • Orang Tua : -
  • Suami/Istri : -
  • Anak : -
  • Instagram : @
  • Tahun Aktif : 2020 - sekarang

Baca juga : Lirik Lagu Waru Doyong Dipopulerkan Oleh Cucun Novia, Tembang Lawas yang Pernah Hits di Era 2000-an

Karir Junior

  • PSKT Tomohon (2015-2017)
  • PS Manguni (2018)
  • Persitaro Sitaro (2019)


Karir Senior

  • Sulut United (2020-2024)
  • Belitong (2021-2022) pinjaman
  • Persik Kediri (2023) pinjaman
  • Persik Kediri (2024-)

Baca juga : Biodata Lengkap Lee Chae-min, Outside Hitter Pink Spiders 2024-2025

Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan  kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***


Sumber : Wikipedia, Transfermarkt

Posting Komentar

Jangan lupa beri komentar positif untuk artikel ini

Lebih baru Lebih lama