Biodata Lengkap Park Kyung-hyun, Outside Hitter Gwangju Peppers Savings Bank AI Peppers 2024-2025

Biodata Lengkap Park Kyung-hyun, Outside Hitter Gwangju Peppers Savings Bank AI Peppers 2024-2025 / Tangkap layar women.volleybox.net

SUPERONELIGA
- Park Kyung-hyun lahir pada tanggal 25 Juli 1997. Kyung-hyun ini adalah atlet voli putri berkebangsaan Korea Selatan yang berposisi sebagai Outside Hitter.


Saat ini Kyung-hyun telah dikenal luas oleh para penggemar volimania di Indonesia sebagai pemain OH yang memperkuat tim Gwangju Peppers Savings Bank AI Peppers sejak 2021.


Sebelum pindah ke AI Peppers, Kyung-hyun pertamakali bermain di liga profesional bersama Suwon Hyundai Hillstate sejak 2015 hingga 2018.

Baca juga : Resep Potato Pancake ala @dapurkobe, Menu Variasi Baru Untuk Sarapan Pagi

Setelah itu, ia bergabung bersama tim Daegu City 대구시청 dan bertahan selama empat musim lamanya sebelum akhirnya kembali bermain di liga profesional bersama Peppers.


Sementara untuk catatan perjalanan karir muda dari Park Kyung-hyun sendiri ia memulainya pada tahun 2010 bergabung dengan Pohang Girls Middle School hingga 2013.


Kemudian pada tahun 2013-2014, ia memperkuat Pohang Girls High School U19. Setelah itu, ia memperkuat Suwon Computer Science High School U19 pada tahun 2015 hingga 2018.

Baca juga : Biodata Lengkap Go Ye-rim, Pemain Outside Hitter Hyundai Hillstate 2024-2025

Profil dan Biodata Park Kyung-hyun

  • Nama Lengkap/Asli : Kyung-hyun Park
  • Nama Lain : Kyung-hyun
  • Tanggal Lahir : 25 Juli 1997
  • Tempat Lahir : Korea Selatan
  • Kebangsaan : Korea Selatan
  • Profesi : Atlet voli putri
  • Agama : -
  • Tinggi Badan : 178 cm
  • Berat Badan : 73 kg
  • Posisi : Outside Hitter
  • Dominan : Kanan
  • Spike : 290 cm
  • Block : 280 cm
  • Nomor Punggung : 12 (klub) - (timnas)
  • Klub Saat Ini : Gwangju Peppers Savings Bank AI Peppers
  • Bergabung : 2021-2022 - still
  • Kontrak Berakhir : -
  • Instagram : @
  • Tahun Aktif : 2010 - sekarang

Baca juga : 10 Langkah Mudah Merawat Kulit Wajah Agar Glowing Sehari-hari

Karir Junior

  • Pohang Girls Middle School (2010-2013)
  • Pohang Girls High School U19 (2013-2014)
  • Suwon Computer Science High School U19 (2014-2016)


Karir Senior

  • Hyundai Hillstate (2015-2018)
  • Daegu City 대구시청 (2018-2022)
  • Gwangju AI Peppers (2021-)


Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan  kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***


Sumber : women.volleybox.net

Posting Komentar

Jangan lupa beri komentar positif untuk artikel ini

Lebih baru Lebih lama