Profil Lengkap Ahmed Hasan, Atlet Sepak Bola Asal Irak

Profil Lengkap Ahmed Hasan / Foto belum tersedia

SUPERONELIGA.COM
- Ahmed Hasan termasuk salah satu punggawa bertahan yang selalu menjadi andalan bagi tim nasional Irak khususnya di U23.


Ahmed Hasan ini sebenarnya memiliki nama lengkap Ahmed Hasan Mackenzie, Hasan sendiri tepatnya lahir pada tanggal 24 September 2001.


Sosok pesepakbola profesional berkebangsaan asal Irak ini memiliki postur tinggi mencapai 182 cm dan posisinya sebagai bek kiri atau bisa juga sebagai bek kanan.

Baca juga : Profil dan Biodata Lengkap Philip Cocu, Mantan Pemain Timnas Belanda

Karir di internasionalnya sejak tahun 2023, ia dipanggil untuk memperkuat timnas Irak U23. Dan Hasan sudah delapan kali tampil dengan cetak satu gol untuk timnas U23.


Hingga saat ini namanya masih menjadi andalan skuad muda U23 Irak. Dengan demikian, tak dipungkiri dalam beberapa waktu ia akan bergabung bersama timnas utama.


Sementara untuk perjalanan karirnya di klub sepak bola. Ahmed Hasan Mackenzie atau yang kerap disapa Hasan ini mengawali karirnya melalui tim Al Zawraa SC.

Baca juga : Daftar Pemain Timnas Arab Saudi U23 Piala Asia 2024 Qatar, Pemain Andalan Meshari Al Nemer dan Mobarak Al Rajeh

Bergabung bersama Zawraa SC dirinya bertahan selama 2022-2023, kemudian dimusim berikutnya ia resmi bergabung dengan Erbil SC.


Tepatnya Ahmed Hasan resmi menandatangani kontrak pada tanggal 7 Juli 2022, kemudian pada tanggal 13 Agustus 2023 kontraknya diperpanjang hingga 2024.


Profil dan Biodata Ahmed Hasan

  • Nama Lengkap/Asli : Ahmed Hasan Mackenzie
  • Nama Lain : Hasan
  • Tanggal Lahir : 24 September 2001
  • Tempat Lahir : Irak
  • Kebangsaan : Irak
  • Profesi : Atlet sepak bola
  • Agama : Islam
  • Almamater : -
  • Tinggi Badan : 182 cm
  • Berat Badan : 73 kg
  • Posisi : Bek kiri, bek kanan
  • Nomor Punggung : 34 (klub) 3 (timnas)
  • Klub Saat Ini : Erbil SC
  • Orang Tua : -
  • Suami/Istri : -
  • Anak : -
  • Instagram : @
  • Tahun Aktif : 2022 - sekarang

Baca juga : Tips Membuat Peek-a-Boo Tteok Lollipop, Kreasi Dessert Unik yang Membahagiakan Keluarga Terkasih

Karir Klub

  • Al Zawraa SC (2022-2023)
  • Erbil SC (2023-2024)


Karir Timnas

  • Timnas U23


Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***

Posting Komentar

Jangan lupa beri komentar positif untuk artikel ini

Lebih baru Lebih lama