Biodata Teja Paku Alam, Kiper Persib Bandung Musim 2024

Biodata Teja Paku Alam, Kiper Persib Bandung Musim 2024 / Instagram @tejapakualam

SUPERONELIGA
- Teja Paku Alam merupakan pemain sepak bola berkebangsaan Indonesia yang diketahui terlahir di Painan, pada tanggal 14 September 1994.


Teja sendiri namanya sudah sangat populer di dunia sepak bola Indonesia sebagai penjaga gawang Persib Bandung yang bermain di BRI Liga 1 Indonesia.


Pesepakbola berkelahiran Painan ini mengawali karirnya bersama Sriwijaya FC pada tanggal 1 Januari 2013 dengan kontrak selama satu musim.

Baca juga : Profil dan Biodata Lengkap Geby Ramadhan (Alm), Seorang Pelawak Tunggal dari Indo Serang

Kemudian, pada tanggal 14 Januari 2019 secara mengejutkan ia resmi menandatangani kontrak dengan Semen Padang dan bertahan selama satu tahun.


Usai habis kontrak bersama Semen Padang, pada tanggal 16 Januari 2020 ia direkrut oleh Persib Bandung dengan durasi selama tujuh tahun.


Selain itu, ia juga merupakan salah satu atlet sepak bola asal Indonesia yang pernah membela tim nasional sepak bola Indonesia.

Baca juga : Harga dan Spesifikasi Lengkap Uwinfly T5, Desainnya Mirip Sekali Dengan Vespa

Selama karirnya di Indonesia, Teja sudah meraih banyak prestasi bersama klub-klub yang sudah ia bela dan timnas Indonesia.


Profil dan Biodata Teja Paku Alam

  • Nama Lengkap/Asli : Teja Paku Alam
  • Nama Lain : Teja
  • Tanggal Lahir : 14 September 1994
  • Tempat Lahir : Painan, Indonesia
  • Kebangsaan : Indonesia
  • Profesi : Atlet sepak bola
  • Agama : Islam
  • Almamater : -
  • Tinggi Badan : 177 cm
  • Berat Badan : 66 kg
  • Posisi : Penjaga gawang / Kiper
  • Nomor Punggung : 14 (klub) 14 (timnas)
  • Klub Saat Ini : Persib Bandung
  • Bergabung : 16 Januari 2020
  • Kontrak Berakhir : 2027
  • Orang Tua : Yusman ZK & Haldihpul Dewi Putri
  • Suami/Istri : -
  • Anak : -
  • Instagram : @tejapakualam
  • Tahun Aktif : 2013 - sekarang

Baca juga : Prediksi Skor Barito Putera vs Persebaya Surabaya: Jadwal, BRI Liga 1, H2H, Susunan Pemain dan Link Live Streaming

Karir Junior

  • PPLP Sumbar (2009-2010)
  • SAD Indonesia (2010-2011)
  • Sriwijaya Junior (2011-2012)


Karir Senior

  • Sriwijaya FC (2012-2013)
  • Semen Padang (2018-2019)
  • Persib Bandung (2020-)


Prestasi

  • Liga Super Indonesia U21 2012-2013 (Sriwijaya U21)
  • Piala Presiden: 2015 juara 2, 2018 juara 3 (Sriwijaya FC)
  • Piala Gubernur Kaltim 2018 juara 1 (Sriwijaya FC)
  • Kejuaraan AFF runner-up 2016 (Indonesia)

Baca juga : Resep Sup Iga Kacang Merah ala @dapurkobe, Santapan Berkuah yang Super Lezat

Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***


Sumber : Wikipedia, Transfermarkt

Posting Komentar

Jangan lupa beri komentar positif untuk artikel ini

Lebih baru Lebih lama