Profil Lengkap Osama Al Mermesh / Tangkap Layar transfermarkt |
SUPERONELIGA.COM - Osama bin Mubarak bin Hajaj Al Mermesh atau para penggemar sepakbola lebih mengenalnya dengan sebutan nama Osama Al Mermesh.
Osama Al Mermesh ini adalah seorang pria yang berprofesi sebagai atlet profesional sepak bola yang berkewarganegaraan Arab Saudi.
Mermesh diketahui merupakan salah seorang pesepakbola profesional yang lahir pada tanggal 6 Juli 2003, artinya usianya saat ini diatas 20 tahunan.
Baca juga : Hasil Akhir Al Hazem 2-1 Abha SC: Mohammed Al Thani Sang Penyelamat dari Kekalahan
Mermesh sendiri dikenal publik sebagai seorang penjaga gawang di tim sepak bola Al Ittihad Club dan sekaligus timans Arab Saudi.
Ia menjadi salah satu bagian penting dalam skuad Arab Saudi. Tercatat ia pernah bergabung dengan U20, kemudian naik tingkat U23 dan sampai tingkat senior.
Meskipun menjadi pemain pengganti, tetapi kehadirannya di dalam tim nasional Arab Saudi terbilang sangat penting sekali.
Baca juga : Profil Lengkap Hasan Khalid, Atlet Sepak Bola Asal Irak
Sementara karir profesionalnya sendiri diawali sejak tahun 2023, yang mana tepatnya pada tanggal 23 Juli 2023 ia resmi bergabung bersama Al Ittihad Club.
Sebelumnya ia berkarir muda di tim Al Taawoun U19 dan bertahan selama 2021 hingga 2022. Kemudian dimusim berikutnya ia pindah ke Al Ittihad U19.
Karena bakatnya yang terbilang cukup menjanjikan bagi tim Ittihad, maka namanya dipromosikan langsung ke tim utama Al Ittihad Club.
Profil dan Biodata Osama Al Mermesh
- Nama Lengkap/Asli : Osama bin Mubarak bin Hajaj Al Mermesh
- Nama Lain : Mermesh
- Tanggal Lahir : 06 Juli 2003
- Tempat Lahir : Arab Saudi
- Kebangsaan : Arab Saudi
- Profesi : Atlet sepak bola
- Agama : Islam
- Almamater : -
- Tinggi Badan : 182 cm
- Berat Badan : 67 kg
- Posisi : Penjaga gawang / kiper
- Nomor Punggung : 88 (klub) 21 (timnas)
- Klub Saat Ini : Al Ittihad Club
- Orang Tua : -
- Suami/Istri : -
- Anak : -
- Instagram : @
- Tahun Aktif : 2023 - sekarang
Baca juga : Tips Membuat Peek-a-Boo Tteok Lollipop, Kreasi Dessert Unik yang Membahagiakan Keluarga Terkasih
Karir Klub
- Al Taawoun U19 (2021-2022)
- Al Ittihad U19 (2022-2023)
- Al Ittihad (2023-2024)
Karir Timnas
- Timnas U20
- Timnas U23
- Timnas Senior
Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***