Profil Lengkap Fabian Rieder, Pemain Gelandang Serang Timnas Swiss

Profil Lengkap Fabian Rieder, Pemain Gelandang Serang Timnas Swiss / Instagram @fabianrieder32

SUPERONELIGA.COM
- Fabian Rieder adalah atlet profesional sepak bola berkewarganegaraan Swiss yang lahir pada tanggal 16 Februari 2002, di Koppigen.


Rieder sendiri telah dikenal publik sebagai salah satu pemain gelandang serang andalan untuk timnas Swiss dan Stade Rennais FC yang kini dipinjamkan ke VfB Stuttgart.


Rieder adalah produk akademi BSC Young Boys. Ia mengawali karir profesionalnya bersama klub tersebut pada tanggal 17 Oktober 2020.

Baca juga : Resep Brownies Green Tea ala @liuin85, Lembut nan Khas Aroma Wangi

Ia mencetak gol pertamanya bersama BSC Young Boys ketika menghadapi Manchester United dengan skor akhir 1-1 di stadion Old Trafford.


Pada tanggal 31 Agustus 2023, ia bergabung bersama Stade Rennais FC dengan durasi kontrak selama empat musim atau empat tahun.


Fabian Rieder merupakan pemain andalan timnas Swiss hampir diberbagai tingkatan usia, diantaranya U16, U17, U19, U20, U21 dan bahkan masuk dalam skuad utama saat ini.

Baca juga : PREDIKSI SKOR ARGENTINA VS KANADA: Jadwal, H2H, Copa America, Susunan Pemain dan Link Live Streaming

Profil dan Biodata Fabian Rieder

  • Nama Lengkap/Asli : Fabian Rieder
  • Nama Lain : Rieder
  • Tanggal Lahir : 16 Februari 2002
  • Tempat Lahir : Koppigen, Swiss
  • Kebangsaan : Swiss
  • Profesi : Atlet sepak bola
  • Agama : Kristen
  • Almamater : -
  • Tinggi Badan : 181 cm
  • Berat Badan : 74 kg
  • Posisi : Gelandang serang
  • Nomor Punggung : 32 (klub) 26 (timnas)
  • Klub Saat Ini : Stade Rennais FC (dipinjamkan ke VfB Stuttgart)
  • Bergabung : 1 Juli 2024
  • Kontrak Berakhir : 30 Juni 2025
  • Orang Tua : -
  • Suami/Istri : -
  • Anak : -
  • Instagram : @fabianrieder32
  • Tahun Aktif : 2020 - sekarang

Baca juga : Profil Lengkap Remo Freuler, Pemain Gelandang Tengah Timnas Swiss

Karir Junior

  • Koppiger SV (2010-2011)
  • Solothurn (2011-2017)
  • BSC Young Boys (2017-2020)


Karir Senior

  • BSC Young Boys (2020-2023)
  • Rennais FC (2024-2027)
  • VfB Stuttgart (2024-2025)


Karir Internasional

  • Timnas Swiss U16 (2017)
  • Timnas Swiss U17 (2018-2019)
  • Timnas Swiss U19 (2020)
  • Timnas Swiss U20 (2020)
  • Timnas Swiss U21 (2021-)
  • Timnas Swiss (2022-)

Baca juga : Profil dan Biodata Denny Caknan, Penyanyi Pria Solo Top Musik Pop Jawa di Indonesia

Prestasi

  • Liga Super Swiss: 2020-2021, 2022-2023 (BSC Young Boys)
  • Piala Swiss: 2022-2023 (BSC Young Boys)
  • Pemain Terbaik Liga Super Swiss 2022 (Individu)
  • Tim Terbaik Liga Super Swiss 2022-2023 (Individu)


Sumber : wikipedia.org


Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***

Posting Komentar

Jangan lupa beri komentar positif untuk artikel ini

Lebih baru Lebih lama