Resep Ayam Crispy Kari Merah ala @dapurkobe, Kreasi Ayam Goreng yang Nikmat dan Praktis

Resep Ayam Crispy Kari Merah / Instagram  @dapurkobe

SUPERONELIGA
- Ayam Crispy Kari Merah merupakan salah satu resep kreasi ayam goreng yang bisa bunda coba buat sendiri dirumah sebagai hidangan terbaru.


Rasa bumbu karinya yang khas bisa membuat ayam crispy ini menjadi semakin lezat sekali ketika para bunda-bunda dirumah menyantapnya.


Kare atau di Indonesia dikenal dengan Kari yang sebetulnya adalah bumbu khas Asia Selatan khususnya India yang sangat terkenal sekali.

Baca juga : Resep Cumi Bakar Bumbu Rujak ala @dapurkobe, Dijamin Praktis dan Rasanya Sesuai Keluarga

Umumnya jika kita memasak masakan yang berbumbu kari itu identik berwarna kuning ke merah-merahan, namun di resep ini memberikan sensasi yang berbeda.


Warna merah pada saus karinya serta teksturnya yang sangat kental dijamin bakal membuat bunda-bunda dirumah tergoda untuk mencicipi rasanya.


Sajikan ayam crispy kari merah ini ketika santai bersama keluarga dirumah dan nikmati rasa saus karinya yang super pedas luar biasa.

Baca juga : Profil Lengkap Luis Sinisterra, Pemain Sayap Kiri Timnas Kolombia

Resep Ayam Crispy Kari Merah, Kreasi Ayam Goreng yang Nikmat dan Praktis


Hasil : 5 pcs|45 menit

Bahan Ayam Crispy

  • 5 buah paha ayam, kerat-kerat, cuci bersih, beri perasan jeruk nipis
  • 1 bks Kobe Tepung Kentucky SuperCrispy
  • 150 ml air
  • Minyak secukupnya untuk menggoreng & menumis

Baca juga : Prediksi Skor PSS Sleman vs Persik Kediri: Jadwal, Susunan Pemain, Head to Head, BRI Liga 1 dan Link Live Streaming

Bahan Bumbu Kari Merah

  • 3 cm jahe
  • 3 lembar daun jeruk
  • 1 batang serai
  • 150 ml santan (kentalnya sedang)
  • 100 ml air
  • 1 bks Kobe Bumbu Kalasan
  • 1 sachet Boncabe lvl 15, rasa original


Cara Membuat Ayam Crispy:

1. Buat adonan basah terlebih dulu dari 1/3 bagian Kobe Tepung Kentucky SuperCrispy yang ditambahkan air, aduk merata sampai jadi adonan.

Baca juga : Harga dan Spesifikasi Lengkap Uwinfly D8S, Harga Terjangkau Dengan Tampilan Desain yang Trendi

2. Masukkan ayam kedalam adonan basah, kemudian rendamlah selama kurang lebih 15-20 menit. Setelah itu, goreng hingga berwarna kuning kecoklatan, angkat dan tiriskan.


Cara Membuat Ayam Crispy Kari Merah:

1. Tumis jahe, daun jeruk dan juga serai. Kemudian masukkan santan, air da juga bumbu kalasan, laly masak sampai matang.


2. Selanjutnya masukkan boncabe level 15, aduk sampai rata dan matang. Kemudian letakan ayam diatas piring, lalu siram dengan sausnya, siap disajikan.

Baca juga : 8 Arti Mimpi Gigi Copot Menurut Pandangan Islam, Temukan Jawabannya!

Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***


Sumber : Instagram @dapurkobe

Posting Komentar

Jangan lupa beri komentar positif untuk artikel ini

Lebih baru Lebih lama