Profil Lengkap Omar Salah Alosad / Instagram @omarsal13 |
SUPERONELIGA.COM - Salah satu pemain timnas Yordania U23 yang cukup membuat penasaran bagi para penikmat sepakbola yakni Omar Salah Alosad.
Omar Salah Alosad sendiri merupakan pesepakbola yang posisinya sebagai gelandang dari klub Al Wakrah SC dan juga tim nasional Yordania U23.
Sosok pemain gelandang Yordania yang bernama Omar Salah Alosad ini mempunyai nama lengkap Omar Salah Mohammad Al Assad, lahir pada 18 April 2003.
Baca juga : Daftar Pemain Timnas Yordania U23 Piala Asia 2024 Qatar, Pemain Andalan Waseem Al Riyalat dan Aref Al Haj
Omar Salah mempunyai karir yang cukup baik di timnas Yordania karena ia sudah pernah mendapatkan pengalaman bersama timnas U18, U20 dan kini U23.
Dari tim nasional U18, U20 hingga yang sekarang di timnas U23 Yordania, ia tetap selalu menggunakan nomor punggung 13.
Pada tanggal 20 Maret 2024 merupakan debut Omar Salah bersama tim nasional Yordania U23 di ajang AFC U23 Asian Cup 2024.
Baca juga : Profil Lengkap Adrian Segecic, Atlet Sepak Bola Asal Australia
Sementara karir profesionalnya di klub, saat ini ia bergabung dan membela klub sepakbola bernama Al Wakrah SC, tepatnya sejak tanggal 1 Juli 2023 hingga sekarang.
Namun, sebelum dirinya bergabung bersama Al Wakrah SC, ia bergabung bersama klub Al Wehdat SC pada musim 2022-2023.
Profil dan Biodata Omar Salah Alosad
- Nama Lengkap/Asli : Omar Salah Mohammad Al Assad
- Nama Lain : Omar Salah
- Tanggal Lahir : 18 April 2003
- Tempat Lahir : Yordania
- Kebangsaan : Yordania
- Profesi : Atlet sepak bola
- Agama : Islam
- Almamater : -
- Tinggi Badan : 171 cm
- Berat Badan : 70 kg
- Posisi : Gelandang, gelandang tengah, gelandang serang
- Nomor Punggung : 6 (klub) 13 (timnas)
- Klub Saat Ini : Al Wakrah SC
- Orang Tua : -
- Suami/Istri : -
- Anak : -
- Instagram : @omarsal13
- Tahun Aktif : 2022 - sekarang
Baca juga : Hasil Akhir Alaves 2-0 Atletico Madrid, Los Rojiblancos Tumbang di Markas El Glorioso Tanpa Balas
Karir Klub
- Al Wehdat U19 (2021-2022)
- Al Wehdat SC (2022-2023)
- Al Wakrah SC (2023-2024)
Karir Timnas
- Timnas U18
- Timnas U20 (2023)
- Timnas U23 (2024-)
Artikel ini merupakan informasi yang telah kami rangkum sumbernya dari berbagai sumber terpercaya, semoga bermanfaat.***